Wednesday 24 September 2014

Persembahan dari Yellow Orchid untuk Para Wisudawan Perhimak UI 2010 dan 2011



Gitar: Widya 
Bass: Ani TW
Vokal: Nisa, Dzakia, Ifa, Ani, Rheta (dari tempat magang)
Lagu: Never Alone (dipopulerkan oleh Lady Antebelum) dan Harmoni (dipopulerkan oleh Padi)

Deskripsi:
Dua lagu ini dipersembahkan untuk teman-teman wisudawan dan wisudawati Perhimak UI S1 2010 dan D3 Vokasi 2011. Berawal dari hobi kami, memberisiki tetangga-tetangga kamar kos di Wisma Yellow Orchid dengan nyanyi-nyanyi geje dan main gitar setiap tengah malam, tetiba tercetus ide untuk mempersembahkan pesan dalam lagu untuk mereka yang telah lulus. 

Kami memilih lagu Never Alone karena menurut kami liriknya cocok untuk menggambarkan mereka yang sudah lepas dari kampus, memulai dunia pascakampus, berjuang sebagai diri mereka sendiri, tetapi sebetulnya mereka tidak akan pernah sendiri. Sebab, sebetulnya sebuah keluarga bukanlah sebuah titel yang hanya dilekatkan dan mudah dilepaskan. Yeah, mungkin terlalu berlebihan menganggap Perhimak UI sebagai sebuah keluarga yang seolah-olah tak akan terpisahkan atau tidak akan kami tinggalkan. Namun, setidaknya masih adalah sisa-sisa memori yang mungkin tidak akan terlupakan, meski terkadang hati berbohong atau mungkin khilaf dengan berujar, "Aku telah lupa pada mereka." Lagu keduanya adalah Harmoni. Ah...tidak perlu saya jelaskan lagi mengapa kami memilih lagu ini. Seluruh yang kami katakan sudah tersurat dalam lagu ini. 

Ini bukanlah rekaman suara para profesional, para seniman musik. Hanya sebuah rekaman amatir para amatir dan penyanyi kamar mandi yang ingin menyampaikan pesan dan harapan tulus bagi para wisudawan dan wisudawati. Selamat ya, kalian. 
Wherever you fly, this isn't goodbye. Our love will follow you, stay with you, you never alone....

Lampiran

Never Alone (Lady Antebelum)
May the angels protect you
Trouble neglect you
And heaven accept you when it's time to go home
May you always have plenty
Your glass never empty
And know in your belly
You're never alone

May your tears come from laughing
You find friends worth having
With every year passing
They mean more than gold
May you win but stay humble
Smile more than grumble
And know when you stumble
You're never alone

Never alone
Never alone
I'll be in every beat of your heart
When you face the unknown
Wherever you fly
This isn't good bye
My love will follow you stay with you
Baby, you're never alone

Well, I have to be honest
As much as I wanted
I'm not gonna promise the cold winds won't blow
So when hard times have found you
And your fear surround you
Wrap my love around you
You're never alone

Never alone
Never alone
I'll be in every beat of your heart
When you face the unknown
Wherever you fly
This isn't good bye
My love will follow you stay with you
Baby, you're never alone

May the angels protect you
Trouble neglect you
And heaven accept you when it's time to go home
And when hard times have found you
And your fear surround you
Wrap my love around you
You're never alone

Never alone
Never alone
I'll be in every beat of your heart
When you face the unknown
Wherever you fly
This isn't good bye
My love will follow you stay with you
Baby, you're never alone
My love will follow you stay with you
Baby, you're never alone



Harmoni (Padi)
Aku mengenal dikau
Tak cukup lama, separuh usiaku
Namun begitu banyak...pelajaran yang aku terima

Kau membuatku mengerti hidup ini
Kita terlahir bagai selembar kertas putih
Tinggal kulukis dengan tinta pesan damai
dan terwujud harmoni

Segala kebaikan
Tak kan terhapus oleh kepahitan
Kulapangkan resah jiwa
Karena kupercaya kan berujung indah

Kau membuatku mengerti hidup ini
Kita terlahir bagai selembar kertas putih
Tinggal kulukis dengan tinta pesan damai
dan terwujud harmoni



2 comments:

  1. Siapa yg ngrekam? Pake hp apa? Cukup jernih... hehe...

    ReplyDelete
    Replies
    1. Yang ngerekam hp ditaruh lantai. Hp-ku, Myphone 403 (Iphone KW harga miring), Ndra. Emang jernih ya? Nggak keras perasaan, terus sering kepotong di tengah-tengah gitu.

      Delete

MD: Ide Yang Tersesat

Minggu lalu, Jumat 15 Maret 2024, saat Live sendirian, kepikiran untuk bikin INSTAL LIVE yang isinya obrolan antar nakes Puskesmas Alian ten...